Tujaun diadakannya program kerja pengembangan sumber daya manusia di sekolah adalah untuk meningkatkan kinerja guru-guru beserta staff Tata Usaha untuk meningkatkan profesionalismenya melalui pelatihan, penulisan karya ilmiah dan lain sebagainya. Diharapkan dengan adanya program kerja pengembangan sumber daya manusia dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas tenaga pendidik dan kependidikan di lingkungan sekolah, dengan demikian sekolah bisa bersaing baik di bidang pendidikan formal maupun non formal. Berdasarkan kenyataan tersebut maka perlu diadakan Program Pengembangan Sumber Daya Manusia
Download Lengkap : Program Pengembangan SDM
EmoticonEmoticon